Mengapa Water heater Heatpump menjadi tren pemanas air pada bangunan Hospitality ?
Karena :
- Hemat Energy
- Ramah Lingkungan
- Biaya Operasional yang murah
- Perawatan yang mudah
- Tidak memerlukan pengawasan khusus
Berikut adalah penjelasan dari Sub diatas
HEMAT ENERGY
Water heater Heatpump menggunakan daya dari electrical untuk menggerakan pompa , compressor dan heat exchanger. Panas yang di hasilkan biasanya 3-4 x dari input power yang dipakai , misalkan input power adalah 1 Kw , maka pemanasan water heater heatpump setara dengan 3.5 Kw, agar lebih jelas berikut ilustrasi sistem heatpump.
No comments:
Post a Comment